Berita Fakultas

Arif Maulana, Mahasiswa FEB UNAND Dinobatkan Jadi Uda Kabupaten Agam 2022

Arif Maulana dan Aulia Rahmi dinobatkan sebagai Uda Uni Duta Wisata Kabupaten Agam tahun 2022. Hal yang istimewa adalah Arif Maulana merupakan salah satu mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Andalas (UNAND). Wakil Dekan III FEB UNAND, Dr. Ma’ruf, SE., M.Bus., M.Phil menyampaikan apresiasi atas prestasi yang diraih Arif Maulana dan Aulia Rahmi pada

Read More »

FEB UPN Veteran Jakarta Studi Banding ke FEB UNAND

Pada tanggal 6 Oktober 2022, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Andalas (FEB UNAND) menerima kunjungan dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta (UPN “Veteran” Jakarta). Rombongan FEB UPN “Veteran” disambut oleh Dr. Efa Yonnedi, SE., Ak., MPPM., CA., CRGP selaku Dekan FEB UNAND di ruang sidang dekanat FEB UNAND. Pada kegiatan ini,

Read More »

SMK Negeri 1 Kinali berkunjung ke FEB UNAND

Pada tanggal 6 Oktober 2022, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Andalas (FEB UNAND) menerima kunjungan dari siswa SMK Negeri 1 Kinali Kabupaten Pasaman Barat. Rombongan terdiri dari siswa Konsentrasi Keahlian Akuntansi dan Keuangan Lembaga, SMK N 1 Kinali dan guru pendamping, mereka disambut di ruang seminar pascasarjana FEB UNAND. Para siswa dan guru pendamping menyaksikan

Read More »

BEM KM FEB UNAND Gelar Kegiatan Sosialisasi OJK

Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UNAND mengadakan kegiatan sosialisasi Otoritas Jasa Keuangan kepada mahasiswa di lingkungan FEB UNAND. Kegiatan sosialisasi OJK dan edukasi keuangan diselenggarakan pada tanggal 26 September 2022 di Ruang Seminar FEB UNAND. Selain bertujuan untuk menperkenalkan peran dan fungsi OJK, kegiatan ini juga bertujuan untuk

Read More »

Yerobeam Gea, Juara Peksimida Sumatera Barat

Yerobeam Gea, mahasiswa Departemen Manajemen angkatan 2020, berhasil menjadi juara Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Daerah (Peksimida) Sumatera Barat pada kategori lomba Seriosa Putra yang diadakan pada tanggal 12 September 2022. Selanjutnya Yerobeam Gea akan mewakili Sumatera Barat pada Pekan Seni Mahasiswa Tingkat Nasional (Peksiminas) XVI. Peksiminas merupakan puncak kegiatan kemahasiswaan di bidang pengembangan bakat dan

Read More »

FEB UNAND Mewisuda 272 Lulusan Pada Wisuda IV Tahun 2022

Pada tanggal 10 September 2022 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Andalas (FEB UNAND) mengadakan acara penyerahan ijazah wisudawan/ti periode Wisuda IV Tahun 2022. Sebanyak 272  wisudawan/ti mengikuti acara penyerahan ijazah pada periode Wisuda IV Tahun 2022. Acara penyerahan ijazah dilaksanakan setelah prosesi Wisuda IV tingkat Universitas yang berlangsung pada tempat yang sama yaitu di gedung

Read More »
Translate »
Facebook
YouTube
Instagram